Batch Multiple Picture Into Word via HTML

Memasukkan sejumlah gambar ke Word sekaligus melalui HTML

Nama
Sebagai
INR

Penulis

Diterbitkan

Kamis, 01 Desember 2022

Diperbarui

Kamis, 01 Desember 2022

Catatan

Tersedia juga tutorial yang serupa menggunakan quarto di TSM-1: Tutorial: Batch Multiple Picture Into Word via Quarto.

Berikut tutorial Batch Multiple Picture Into Word via HTML yang dibuat oleh INR.

1 Ketentuan

  • Telah memahami pola teks di UltraEdit.

2 Tutorial

2.1 Persiapkan identitas gambar, nama heading & caption gambar

  1. Untuk mendapatkan/edit identitas gambar dapat dilakukan dengan cmd:
    • buka cmd di lokasi gambar berada
    • ketik dir /b | clip paste di excel atau di notepad
  2. Renamer identitas gambar dapat menggunakan bantuan cmd dengan cara:
    • buka cmd dilokasi gambar berada
    • ren "odd name" "new name", contoh
      ren "detail tulangan kolom-balok.jpg" "tulangan balok.jpg"

2.2 Folderisasi gambar

  • Susun folder & rename gambar
    • folder di tempatkan di satu tempat untuk memudahkan pekerjaan
    • rencanakan identitas gambar sehingga memiliki pola
      contoh: nnmm.jpg, dengan nn: number, mm: nama gambar

2.3 Susun heading, gambar & caption di word

  • Susun format heading

  • Insert picture dengan format: link to file

insert + picture + this device + pilih gambar + link to file (alternatif: alt + N + P + D)

  • Gunakan heading “caption” pada nama gambar

reference + insert caption (alternatif: alt + S + P)

  • Save file word dengan format “html”

2.4 Editing HTML dengan UltraEdit

  • Buka file “html” yang telah di save sebelumnya menggunakan UltraEdit

  • untuk memudahkan proses editing pada UltraEdit maka lakukan pencarian terkait nama/identitas heading yang telah di tulis sebelumnya.
  • find dalam ultraEdit : ctrl + F + kata kunci yang di cari + Next
  • biasanya format heading terdapat di </h4> sehingga pencarian dapat dilakukan dengan kata kunci </h4>

2.4.1 Text yang menunjukkan identitas heading

2.4.2 Text yang menunjukkan link/identitas gambar

2.4.3 Text yang menunjukkan caption gambar

2.5 Cut & Paste bagian data yang akan diedit

  1. Open new sheet pada Ultra Edit
  2. Cut & Paste bagian data yang akan di edit di new sheet

2.6 Lakukan Duplikasi

  1. Duplikasi TH, TG, TC sesuai jumlah yang di rencanakan untuk mempermudah proses duplikasi maka bentuk paragraf TH, TG, TC dapat diubah menjadi 1 baris dengan cara: ctrl + L + conPtab

menjadi

2.7 Numbering

insert number pada setiap baris, numbering dilakukan untuk mempermudah proses shorting aktifkan column mode : Alt +C + arahkan pada kolom pertama + column + insert number

2.8 Sorting Data

Lakukan sorting data
inctive column mode : alt + C
sorting data : file + sort+ advanced sort/option + masukan number + sort

  • bagian yang di highlight tidak selalu di isi dengan angka 3. number di isi sesuai dengan jumlah karakter
  • terdiri dari tiga angka sehingga kolom sorting di isi dengan number (3)

  • masing2 format text TH, TG, TC telah terpisah dan lebih mudah untuk di edit

2.9 Isolasi & Edit Data

  1. Isolasi salah satu text dan paste di new sheet
  2. Setelah di isolasi urutkan kembali data dengan cara sorting “step-8”, start column di isi dengan angka 1 sehingga urutan no kembali seperti sebelumnya
  3. Edit masing-masing TC, TH, TG sesuai dengan format nama yang telah di siapkan

2.10 Sorting data kembali

  1. Setelah di edit, semua text (TH,TG,TC) di sort ulang dengan mengisi start column dengan angka 1 sehingga tampilan text kembali seperti sebelumnya (tampilan di “step-7”)
  2. Hapus urutan no

2.11 Replace

  1. Copy semua data pada step-10 dan replace ke body asli (tampilan gambar di step-4)
  2. Save as file (format file masih dalam bentuk html)
  3. Open file tersebut di word

SELESAI